Siapa yang tidak kenal Bitcoit, mata uang digital yang satu ini memang sangat kontroversial. Untuk Anda yang ingin bertantransaksi Bitcoit, kini anda bisa menggunakan kartu Visa dari Bitpay. Anda bisa melakukan transfer ataupun tarik tunai dari dompet bitcoit Anda langsung di ATM yang mendukung VISA.
Bagi Anda yang ingin membuat Kartu Visa Bitcoin dari Bitpay. Dibawah ini adalah tutorial Cara Membuat Kartu Visa Bitcoin BitPay Card.
1. Buka website BitPay di https://bitpay.com
4. Jika Anda sudah mempunyai wallet bitpay, klik Yes, I have a wallet. Jika belum punya klik No. I need a wallet.
5. Masukan informasi Anda. Pastikan informasi benar, karena pengiriman kartu akan ditujukan ke alamat ini.
Bagi Anda yang ingin membuat Kartu Visa Bitcoin dari Bitpay. Dibawah ini adalah tutorial Cara Membuat Kartu Visa Bitcoin BitPay Card.
1. Buka website BitPay di https://bitpay.com
2. Pilih BitPay Card Account
3. Masukan Email dan Negara
4. Jika Anda sudah mempunyai wallet bitpay, klik Yes, I have a wallet. Jika belum punya klik No. I need a wallet.
5. Masukan informasi Anda. Pastikan informasi benar, karena pengiriman kartu akan ditujukan ke alamat ini.
6. Jangan lupa menceklis " I agree to the Terms and Conditions." Kemudian Klik Continue to Payment.
7. Bayar sejumlah uang bitcoin ke alamat yang ditunjukan.
8. Verifikasi Identitas.
9. Tunggu Kartu Anda datang. dan nikmati kemudahan bertransasi bitcoin dengan kartu VISA.